Arsip Bulanan: February, 2020
Nasional
Pemerintah Beri Diskon Tiket Pesawat ke 10 Destinasi Mulai 1 Maret
Tangerang - Pemerintah memberikan potongan harga tiket pesawat terbang menuju 10 destinasi dalam negeri mulai besok Minggu (1/3/2020) sampai 31 Mei 2020. Diskon diberikan untuk penerbangan ke 10 destinasi wisata yakni Batam, Denpasar, Yogyakarta, Lombok, Labuan Bajo, Malang, Manado, Silangit, Tanjung Pandan, dan Tanjung...
Olahraga
Ronaldo Bandingkan Laga Inter Vs Juve dengan ”El Clasico”
Jakarta - Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo mengklaim bahwa bermain di pertandingan papan atas Serie A Italia sama seperti bermain di "El Clasico." Pertandingan terbesar di sepak bola Spanyol antara dua rival abadi Real Madrid dan FC Barcelona, disebut-sebut sebagai laga klub terbesar di dunia...
Uncategorized
Kepala BPIP “Puasa Bicara” di Depan Publik Setahun
Yogyakarta - Kepala Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP), Yudian Wahyudi, memutuskan untuk "puasa bicara" selama setahun guna menghindari kesalahan saat berbicara di depan publik. "Kira-kira setahunlah (puasa bicara), saya belajar dulu. Semua yang permulaan khan sulit ya. Harus belajar dulu, mengamati-amati dulu," kata dia,...
Internasional
Masyarakat Korea Selatan Diimbau Tetap di Dalam Rumah, Cegah COVID-19
Seoul - Pemerintah Korea Selatan pada Sabtu mendesak warga untuk tetap tinggal di dalam rumah seiring mengeluarkan peringatan tentang perjuangan melawan virus corona yang sedang dalam "masa genting". Wakil Menteri Kesehatan Kim Kang-lip menyebut bahwa saat ini merupakan "masa kritis" dalam menahan penyebaran...
Nasional
Pemerintah Mulai Observasi 188 WNI asal Kapal Pesiar Dream World
Jakarta - Juru bicara presiden bidang sosial Angkie Yudistia mengatakan pemerintah telah mulai mengobservasi 188 warga negara Indonesia yang dievakuasi dari kapal pesiar Dream World di Hong Kong ke Pulau Sebaru Kecil, Kepulauan Seribu, DKI Jakarta. "Alhamdulillah, saudara-saudara kita telah tiba di Indonesia. Kita...
Tulungagung
Gunakan Pakaian Berlapis, Pengunjung Seludupkan HP ke Lapas
TULUNGAGUNG - Dalam dua bulan terakhir, Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) kelas II b Tulungagung panen tangkapan pengunjung yang berusaha melakukan penyelundupan. Setidaknya tercatat enam kali upaya penyelundupkan baik HP maupun obat-oabatan terlarang yang berhasil digagalkan petugas lapas. Terbaru terjadi pada Jumat (28/02) sekira pukul...
Internasional
Malaysia Batasi Pengunjung dari Korsel
KUALALUMPUR - Malaysia melakukan pembatasan masuk sementara terhadap semua pengunjung dari Korea Selatan termasuk warga negara asing yang pernah berada di Daegu dan daerah Cheongdo dalam tempo 14 hari sebelum tiba ke Malaysia. Kementerian Kesehatan Malaysia (KKM) mengemukakan hal tersebut melalui siaran pers di...
Olahraga
Hamilton Cemas soal Reliabilitas Mercedes jelang Seri Pembuka F1 2020
Jakarta - Lewis Hamilton mencemaskan reliabilitas mesin Mercedes setelah menjalani dua pekan tes pramusim Formula 1 di Barcelona jelang seri perdana musim ini di Australia pada 15 Maret nanti. Mobil Mercedes W11 boleh jadi menjadi yang tercepat di tes yang digelar di Sirkuit...
Internasional
1.668 WNI Masih Bertahan Di China
Jakarta - Sebanyak 1.668 warga negara Indonesia masih bertahan di China di tengah merebaknya wabah virus corona jenis baru atau COVID-19 yang hingga Jumat sore telah menewaskan 2.791 warga setempat. Data yang didapat dari Kedutaan Besar RI di Beijing menyebutkan bahwa jumlah tersebut...
Olahraga
Panpel: 50 Ribu Tiket Persebaya Hadapi Persik Ludes Terjual
Surabaya - Ketua panitia pelaksana pertandingan Persebaya Surabaya Wisnu Sakti Buana menyatakan 50 ribu lembar tiket Persebaya menghadapi Persik Kediri pada laga perdana Liga 1 di Surabaya ludes terjual. "Konfirmasi yang kami terima, seluruh tiket sekarang sudah habis," ujarnya kepada wartawan di Surabaya,...
Latest News
MK Registrasi 132 Sengketa Hasil Pilkada Serentak 2020
Lintas7News.com - Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Anwar Usman mengatakan pihaknya sudah meregistrasi 132 permohonan gugatan hasil sengketa Pemilihan Kepala...
Nasional
Kenaikan Status Sejumlah Gunung Di Indonesia Menjadi Waspada Dan Siaga
Lintas7News.com - Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) menaikkan status risiko erupsi sejumlah gunung api di Indonesia. Merapi dan Sinabung berstatus siaga, Anak...
Lintas Jatim
Tiba di Polda Kalsel, Bantuan Kemanusiaan Polda Jatim dan Bhayangkari Jatim Langsung Didistribusikan ke Korban Banjir
Surabaya - Kepolisian Daerah Jawa Timur (Polda Jatim) dan Pengurus Daerah Bhayangkari dan Yayasan Kemala Bhayangkari (YKB) Daerah Jatim mengirimkan bantuan kemanusiaan untuk korban...
Nasional
Bantuan Dari Polda Jatim dan Bhayangkari Mendarat Tepat Sasaran
Surabaya - Bantuan peduli kemanusiaan yang dikirim oleh Polda Jawa Timur (Jatim), PD Bhayangkari dan Yayasan Kemala Bhayangkari (YKB) Daerah Jatim, telah mendarat di...
Nasional
Usai Disetujui DPR, Komjen Listyo Sigit Siapkan Rencana Aksi
JAKARTA--Melalui rapat paripurna, DPR RI telah menyetujui pengangkatan Komjen Listyo Sigit Prabowo sebagai Kapolri. Listyo mengucapkan terima kasih kepada seluruh pihak yang telah mengikuti...